Friday, September 2, 2011

Negara Besar dengan Bensin Termurah

Assalammualaikum Wr. Wb...
Bahan bakar bensin kini telah menjadi kebutuhan yang harus dipenuhi karena bensin merupakan bahan bakar yang dapat menunjang pekerjaan sejumlah orang. Di Indonesia, bensin adalah kebutuhan wajib. Namun, dengan harga yang melambung naik membuat sejumlah orang harus melakukan segala cara untuk dapat memiliki bensin. Di negara lain, bensin adalah kebutuhan yang tidak terlalu wajib karena sebagia masyarakat menggunakan alat transportasi umum yang aman dan nyaman. Selain itu, di negara-negara tersebut juga masih menggunakan alat transportasi sehat seperti sepeda. Tidak menutup kemungkinan harga bensin di negara tersebut sangat murah. Berikut daftar nama negaranya :
  1. Venezuela, dengan  harga bensin Rp 466/liter
  2. Turkmenistan, dengan harga bensin Rp 746/liter
  3. Nigeria, dengan harga bensin Rp 930/liter
  4. Iran, dengan  harga bensin Rp 1.026/liter
  5. Arab Saudi, dengan harga bensin Rp 1.119/liter
  6. Kuwait, dengan harga bensin Rp 1.959/liter
  7. Qatar, dengan harga bensin Rp 2.052/liter
  8. Bahrain, dengan harga bensin Rp 2.519/liter
  9. Mesir, dengn harga bensin Rp 2.958/liter
  10. Uni Emirat Arab, dengan harga bensin Rp 3.450/liter
Semoga Bermanfaat !!!
Wassalammualaikum Wr. Wb...
Sumber : VBlog
     

No comments:

Post a Comment

Nama # Link # Comment

Google Website Translator Gadget

Go Green

Search Engine